Saturday, November 12, 2011

SEA GAMES 2011

Logo Pesta Olahraga Negara-Negara Asia Tenggara 2011
Sea Games 2011 / South East Asian Games 2011 yang diselenggarakan di kota Jakarta dan Palembang telah dibuka secara resmi oleh Presiden Susilo Bambang Yudhoyono pada hari Jumat, 11-11-2011. Jakarta telah menyelenggarkan nya selama 3 kali yaitu pada tahun 1979, 1987, dan 1997. Palembang pun menjadi kota ketiga di luar ibukota yang menjadi tuan rumah Sea Games setelah Chiang Mai dan Nakhon Ratchasima di Thailand.
Negara-negara yang berpatisipasi dalam ajang Sea Games ini berjumlah 11 negara yaitu Indonesia, Thailand, Malaysia, Singapore, Filipina, Kamboja, Laos, Vietnam, Myanmar, Timor Leste dan Brunei Darusallam. Ada pun masing-masing negara mengirimkan atlet-atlet terbaiknya dalam ajang ini untuk mendapatkan hasil terbaik yaitu menjadi juara umum Sea Games 2011 ini.

Maskot pada Sea Games 2011 ini ilaah Komodo. ada 2 Komodo yg bernama Moda dan Modi, Komodo ialah hewan yang hidup dan berkembang di wilayah Timur Indonesia sejak jutaan tahun lalu. Komodo ialah kadal besar yang hanya ada di Indonesia, salah satu hewan khas di Indonesia yang berada di pulau Komodo. Atas dasar Komodo adalah hewan langka dan satwa kebanggan Indonesia maka dijadikan maskot Sea Games 2011.
Modo dan Modi mempunyai sifat yang jujur, adil, ramah, bersahabat dan sportif. Sifat itu diharapkan mencerminkan kepribadian bangsa Indonesia untuk melestarikan keharmonisan serta mebina hubungan kerjasama yang baik antar negara Sea Games



Berikut daftar cabang olahraga di Jakarta dan Palembang:

Jakarta:
1. Panahan Lapangan Panahan, GBK, Senayan
2. Akuatik Open Water Swimming Pulau Putri
3. Bulutangkis Istora Stadium
4. Basketball GOR Basket Sport Mall Kelapa Gading
5. Bowling Bowling Jaya Ancol
6. Kano ipule, Jawa Barat
7. Balap Sepeda
* Track Velodrome, Rawamangun
* Cycling BMX Ancol
* Cycling Road Race Subang Road Cycling
* MTB Sentul, Gunung Pancar
8. Equestrian (berkuda) Arthayasa, Depok
9. Fencing Balairung UI, Depok
10. Sepakbola Stadion Utama Senayan
11. Futsal POPKI Sport Hall Cibubur
12. Golf Jagorawi Golf Country Club Cimanggis, Bogor
13. Judo Gedung Judo, Kelapa Gading
14. Karate Tennis Indoor Senayan
15. Paralayang Gunung Mas, Puncak
16. Pencak Silat Padepokan Pencak Silat, TMII
17. Dayung Cipule, Jawa Barat
18. Layar Pantai Marina Ancol
19. Shorinji Kempo Ciracas Sport Hall
20. Tenis Meja Hall A GMSB, Kuningan
21. Taekwondo POPKI Sport Hall Cibubur
22. Traditional Boat Race Cipule, Jawa Barat
23. Vovinam Gelanggang Remaja Kec. Tanjung Priok, Kel. Sunter Agung
24. Wushu Tennis – Indoor Senayan

Palembang:
1. Aletik Jakabaring Complex
2. Aquatics Jakabaring Complex Aquatics
* Swimming Jakabaring Complex Aquatics
* Synchronize Jakabaring Complex Aquatics
* Polo Air Kolam Lumban Tirta
3. Baseball Jakabaring Complex
4. Billiards & Snooker Arena Billiard Jakabaring
5. Boxing Gedung Basket Indoor Kampus
6. Bridge Hotel Swarna Dwipa
7. Catur Hotel Jayakarta
8. Fin Swimming Jakabaring Complex
9. Football Jakabaring Complex
10.Senam Jakabaring Complex
* Artistik dan Ritmik Ranau Gymnastic Hall
* Aerobik Dempo Hall
11. Petanque. Jakabaring Complex
12. Sepatu Roda Jakabaring Complex
13. Sepak Takraw SPC Jakabaring
14. Menembak Jakabaring Complex
15. Softball Jakabaring Complex
16. Soft Tennis Jakabaring Complex
17. Tenis Jakabaring Complex
18. Volley Indoor Sport Hall Sriwijaya (GOR Kampus)
* Voli Pantai Jakabaring Complex
19. Wall Climbing Jakabaring Complex
20. Ski Air Jakabaring Complex
21. Angkat Berat GOR Dempo Jakabaring
22.Wrestling Gedung Serba Guna Jakabaring

No comments:

Post a Comment